Cara kirim SMS GRATIS dari email yahoo

SMS Gratis dari yahoo mail

Di jaman sekarang tidak ada yang tidak gratis, namun saya menemukan sebuah Fitur SMS memungkinkan Anda mengirim pesan teks ke ponsel teman Anda langsung dari Yahoo mail tanpa dipungut biaya alis gratis. Cukup ketik nomor ponsel teman, kemudian kirim sms, maka pesan kamu akan terkirim dengan otomatis. Makanya yang belum punya akun yahoo, silakan daftarkan penerima mungkin dikenakan biaya data dari operator selular mereka untuk menerima dan membalas pesan Anda.


Oke saya ilustrasikan dalam gambar seperti berikut:
Langkah pertama masuk akun yahoo


langkah berikutnya lihat gambar pada halaman yahoo anda seperti gambar


Kemudian langkah selanjutnya klik tombol SMS Baru, maka akan tampak jendela seperti gambar berikut


Setelah muncul gambar, kamu tinggal masukin nomor HP temen kamu kemudin klik SMS maka akan tempak seperti gambar berikut

Jreng.... akhirnya pesan akan diterima pada HP temen kamu. gak percaya??? tanyain ajah ke temen kamu ada pesan yang diterima dari akun email ga???.. jawabannya pasti ADA.
Yahoo! Messenger ini mendukung pesan SMS untuk negara berikut dan operator:
* Amerika Serikat: AT & T, Alltel, Nextel (termasuk Sprint), Verizon Wireless, T-Mobile, Virgin Mobile
* Kanada: Rogers, Fido, Telus
* India: Vodaphone Essar, Airtel, Aircel, Spice, Escotel, Reliance, BPL, BSNL, IDEA, MTNL
* Indonesia: XL, Indosat, Hutch 3, Telkomsel
* Malaysia: Celcom, DiGi, Maxis
* Filipina: Globe, Smart
* Thailand: AIS, DTAC
* Vietnam: Mobifone, Viettel, Vinaphone, S-Fone, HT, EVN
* Kuwait: Wataniya
* Pakistan: Mobilink


Apakah Anda punya informasi menarik?? Kirim email

Related

Tips dan Trik 673079448553795043

Posting Komentar

Layanan komentar untuk blog orangmajalengka. Silakan tulis komentar Anda di bawah

emo-but-icon

Follow Us

Recent

Comments

Side Ads

Text Widget

Connect Us

item